Karl Kautsky

Pemikiran opurtunis dari Karl Kautsky dan para pengikutnya. Kautsky (1854-1938) menyandang reputasi sebagai kawan lama engels. Ia termasuk pendiri Internasionale II dan pembela Marxisme dimasa awal dalam menghadapi revisionisme Benstein. Akan tetapi. makin mendekatnya tugas praktik dan revolusi makin bimbanglah kautsky dengan lihai ia menutupi penolakannya terhadap marxisme revolusioner dengan menggunakan tetek-bengek sofis dan ungkapan-ungkapan "Marxis". Ia menjadi duri dalam daging pada revolusi Oktober di rusia 1917.

0 komentar:

Posting Komentar